By: forumanakbontang
Dunia yang lebih baik dimulai dengan anak-anak yang didengar, dihargai, dan diberi kesempatan untuk beraksi
By: Forum Anak Daerah Provinsi Jawa Barat
Forum Anak Daerah Jawa Barat, DP3AKB Jabar, UNICEF Indonesia & Jabar Tapa mengadakan Pelatihan Advokasi Tanggap Gempa. Anak-anak belajar advokasi, kesiapsiagaan bencana, dan kesehatan mental. Yuk, simak keseruannya!
By: forumanakbontang
Anak-anak bukan hanya penerima keputusan, tetapi juga pemimpin kecil yang siap mengubah dunia
By: Forum Komunikasi Anak Kota Bandung
"Kita bukan sekadar pelajar, kita adalah agen perubahan untuk lingkungan yang lebih aman!" ✨🔥