Berpartisipasi dalam Acara Komunitas Daya Muda

Berpartisipasi dalam Acara Komunitas Daya Muda

By: forum anak provinsi bengkulu

Forum Anak Daerah Provinsi Bengkulu turut berpartisipasi dalam acara Cerdas Bareng Anak Bangsa 2.0 yang diselenggarakan oleh Komunitas Daya Muda. Acara yang berlangsung di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Bengkulu berjalan dengan seru dan lancar. Cerdas Bareng Anak Bangsa 2.0 terdiri atas rangkaian acara yang menyenangkan. Banyak hal yang bisa dipetik dari acara ini, seperti berani mengambil peran untuk menjadi influencer kebaikan sesuai dengan tema yang diangkat dalam acara ini. Hal ini dipraktikkan secara langsung melalui challenge yang dilakukan. Cerdas Bareng Anak Bangsa? Bersama Berdaya, Berdaya Bersama!

#SalamLiterasi

0 Komentar untuk Berpartisipasi dalam Acara Komunitas Daya Muda

login untuk komentar