Penyaluran bantuan Kecamatan Kusan Hulu

Penyaluran bantuan Kecamatan Kusan Hulu

By: forum anak kecamatan simpang empat

Pada 29 Mei 2021, Dinas Keluarga Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKP3A) bersama anggota Forum Anak Daerah Kab. Tanah Bumbu mengurus pendistribusian bantuan khusus anak.Tujuannya adalah untuk meringankan beban para korban banjir yang ada di Kec.Kusan Hulu serta menjamin terpenuhinya kebutuhan anak di masa banjir.Selain menyerahkan bantuan, kesempatan ini juga dimanfaatkan oleh anggota Forum Anak tersebut untuk berinteraksi dengan anak yang terdampak banjir.Sehingga Forum Anak bisa lebih dekat dengan para korban dan bisa memahami keadaan serta mendengarkan keluhan para korban banjir.

0 Komentar untuk Penyaluran bantuan Kecamatan Kusan Hulu

login untuk komentar