PARTISIPASI FORUM ANAK KABUPATEN SUKABUMI DALAM KEGIATAN RAPAT KOORDINASI DAERAH PENDEKATAN INTEGRATIF PENANGANAN KEJAHATAN SEKSUAL

PARTISIPASI FORUM ANAK KABUPATEN SUKABUMI DALAM KEGIATAN RAPAT KOORDINASI DAERAH PENDEKATAN INTEGRATIF PENANGANAN KEJAHATAN SEKSUAL

By: forum anak kabupaten sukabumi

Hallo Anak Indonesia 👋🏻

Sampurasun 🙏🏻

Forum Anak Kabupaten Sukabumi bersama Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Sukabumi mengikuti Kegiatan Rapat Koordinasi Daerah pendekatan integratif penanganan kekerasan seksual yang diselenggarakan oleh Deputi Perlindungan Perempuan dan Anak kemenko PMK.

Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 4 Agustus 2020 yang bertempat di Pangrango membahas kejadian kekerasan seksual yg terjadi di Kecamatan Kabandungan. Dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan dan mematuhi 3M (Memakai Masker, Mencuci Tangan, dan Menjaga Jarak)

Tujuan kegiatan ini yaitu membangun dan menciptakan gerakan bersama untuk mencegah dan menghapus tindakan kekerasan terhadap anak, sekaligus membangun jejaring dan menggali potensi masyarakat demi terwujudnya lingkungan yg kondusif bagi peningkatan tumbuh kembang dan perlindungan anak baik di lingkungan keluarga maupun masyarakat. 

Berikut adalah dokumentasi dari kegiatannya📸

0 Komentar untuk PARTISIPASI FORUM ANAK KABUPATEN SUKABUMI DALAM KEGIATAN RAPAT KOORDINASI DAERAH PENDEKATAN INTEGRATIF PENANGANAN KEJAHATAN SEKSUAL

login untuk komentar