Profil

500x500_1

forum anak singaperbangsa (fas) karawang
Forum Anak kabupaten/kota :

463/Kep.301 -Huk/2023 Lihat SK





Kegiatan Forum Anak

KUFAS #5 (Kunjungan FAS) ke Kantor Dinas Perhubungan

By: forum anak singaperbangsa (fas) karawang

Jaga keselamatan diri sendiri dan orang lain, dengan tertib berlalulintas. Yaaa begitulah... motto yang sering kita dengar dalam berkendara. Pada kegiatan kali ini FAS mendatangi DISHUB untuk melancarkan kerjasama bersama mereka. Yukk simak kegiatan FAS bersama dinas perhubungan lebih lanjut! Check...

NGOBRAS#2 (Ngobrol Bareng FAS) berkolaborasi dengan JABAR Bergerak

By: forum anak singaperbangsa (fas) karawang

Kalian pasti tahu kalau isi kegiatan ini akan memperkuat tali silaturahmi. Yuk perkuat silaturahmi seperti kegiatan FAS Karawang! Untuk lebih jelasnya lihat kegiatan dibawah ini yaa! Cekidot! :D

: